Pages

Jumat, 15 Juni 2012

Empat Sifat Dasar Manusia (+Tes Kepribadian)


1. Melankolis 
Melankolis “Si Sempurna”
Mempunyai sifat segala sesuatu yang ada harus sempurna. Ia juga tipe pemikir cenderung serba teratur, rapi, terjadwal, tersusun sesuai pola. Umumnya mereka ini suka dengan fakta, data, dan angka.
Sering sekali memikirkan segalanya secara mendalam. Orang tipe ini suka berkorban demi orang lain, tidak suka menonjolkan diri aka low profile dan lebih memilih bekerja dibalik layar.

Kamis, 31 Mei 2012

Watak Perempuan Menurut Tanggal Lahirnya


Tanggal 1.
Berwatak keras, kemauannya sulit dibelokkan. Umumnya
sangat setia kepada pasangannya, selalu menepati janji
dan mencintai suaminya sepenuh hati sampai mati. Sisi
negatifnya adalah mudah putus asa, gampang menyerah,
dan sulit melupakan kegagalan yang dialaminya.

Selasa, 29 Mei 2012

Kisah Wortel, Telur, dan Kopi


Seorang anak mengeluh pada ayahnya mengenai kehidupannya dan menanyakan mengapa hidup ini terasa begitu berat baginya. Ia tidak tahu bagaimana menghadapinya dan hampir menyerah. Ia sudah lelah untuk berjuang. Sepertinya setiap kali satu masalah selesai, timbul masalah baru.

Ayahnya, seorang koki, membawanya ke dapur. Ia mengisi 3 panci dengan air dan menaruhnya di atas api.

Rabu, 09 Mei 2012

Ketika tuhan menciptakan wanita


Ketika tuhan menciptakan wanita, 
malaikat datang dan bertanya,
"mengapa begitu lama menciptakan wanita, tuhan?"
tuhan menjawab,
"sudahkah engkau melihat setiap detail yang saya ciptakan untuk wanita?" lihatlah dua tangannya mampu menjaga banyak anak pada saat bersamaan, punya pelukan yang dapat menyembuhkan sakit hati dan keterpurukan, dan semua itu hanya dengan dua tangan".